twitter

Rabu, 06 Mei 2015

Aku terikat sebuah cinta
cinta yg membuat hari hariku indah
tetapi juga membuatku kebingungan

Aku yg tidak pernah tahu cinta itu datang
yg aku tahu ,aku merasakannya
dan aku ingin memiliki yg mendatangkan cinta itu kepadaku

Aku terdiam
Aku berfikir
Apa aku salah?
Salah memiliki cinta ini?

Terkadang aku hanya memilih untuk diam
 untuk dirinya
Memilih memendam semuanya
semua yg Aku rasakan

I just wanna be like a GOLD . because silent is GOLD ☺


Love is like a wind

Dalam diam aku bahagia
Dalam diam aku terisak 

Membiarkannya pergi bukan yg terbaik
Tapi membiarkan dia bahagia itu adalah yg terbaik
Mencintai itu bukan tentang saling memiliki
tapi juga saling merasakan

Aku diantara kalian
Yg datang di waktu yg tidak tepat
dan begitupun kamu

Aku merasakan cintamu dipelukanku
Tidak perlu dengan kata kata ,cukup dengan tindakan 
Jika memang cinta sejati itu ada 
tolong Tuhan ,tunjukkanlah 

Minggu, 03 Mei 2015

The Rain

You are like the rain...
Yes u are that I loved.

Kamu seperti hujan yg datang tiba tiba
Kamu seperti hujan yg pergi tiba tiba
Kamu seperti hujan yg menyapa di teriknya siang
Kamu seperti hujan yg sedikit memberikan kebahagiaan

Tapi aku membutuhkanmu
kamu yg tidak pernah tahu seberapa aku membutuhkanmu
Aku tidak bisa terus menunggumu
yg terkadang membuatku menunggu

Entah sampai kapan aku menunggu
dan entah sampai kapan kau akan menyadari nya

Selasa, 07 April 2015

Kalo bicara soal cinta , emg gaada abisnya. Belajar mencintai seseorang itu tidak mudah. Kita tidak hanya belajar mencintai Dia ,tapi kita juga harus mencintai keluarganya. Menerima semua sikap n sifat Dia. Bila Dia mempunya sifat yg kurang baik, hendaknya kita memberinya nasehat ,bukan meninggalkan. Mencintai kekurangannya itu udh harus dan pasti. Mencintai waktu bersamanya. Momen berdua ,suka duka itulah yg menimbulkan cinta semakin kuat selama kita bisa menuntunnya kearah yg lebih baik. Jangan takut untuk jatuh cinta. Tapi takutlah ketika kita akan menyakitinya. Ikhlas. Bila nantinya Dia meninggalkan atau menyakiti kita , biarlah. Yg terpenting kita tidak akan pernah menyaktinya. Sesuatu yg kita lakukan ,pasti akan slalu ada balasannya ☺

Minggu, 21 Desember 2014

All about my self trully

Hellooo... have u ever think about my blog name? Yap! Thats my last name "Equivalen" and i like "Star" . So, jadilah kepikiran buat bikin nama itu aja hehehe :D hmmm btw , gue sekarang lagi kuliah nih di sebuah Universitas Swasta angkatan 2013 jurusan Sistem Informasi. Gue baru ngeblogger lagi nih. And this is all about my self ..

Dari kecil lahir tahun 1995 bulan juni tepatnya tgl 7. Dan gue terlahir sebagai "Twins" girl. Kembaran gue juga nama belakangnya Equivalen. Just because my father like a Math, he has just gave us last name "Equivalen" . Tadinya sih namanya bukan itu, sebuah nama Betawi yg emg keturunan kakek nenek gue. Untung langsung diubah deh sm bokap hehehe :D
We really like music. Kata nyokap sih, gue dan kembaran gue udah didengerin musik pas masih didalem kandungan. Mungkin gara2 itu kali yaaa *pensive* .
Makanya dari sekarang (gue sendiri) lagi fokus ajanih buat ningkatin keahlian dibidang musik, memperdalam permainan gitar gue sambil bernyanyi. Everyone like music. Siapa sih yg gasuka musik? IMPOSSIBLE !

Bicara tentang musik lagi nih, kembaran gue juga suka banget. Dia udah pernah tampil diperlombaan dan juara 3. Gapapalah setidaknya udah pernah juara (not like me *poor me* ) . Gue cuma berani tampil di video2 aja, ex : youtube dan instagram . (http://instagram.com/alfylen/) . Yaaa walaupun its not good enough, tapi terus belajar ajasih. Yg penting kita pede aja (kelewat pede) . Sampe2 temen2 gue pun bertanya2 dan banyak yg memberikan komentar positif. Sampe suatu hari ada yg bertanya "Temen lo musisi semua ya?" dan juga ada yg berkomentar "Lo emg udah keliatan kok anak musik nya " eaaaaaa . Jadi semakin percaya diri karna dukungan2 mereka. Mereka juga banyak yg suka alhamdulillahnya ^^ .

Ngomong2 soal musik, I really really wanna go to music school. Seperti di korea2 sana ataupun negara lain , yg sepertinya kualitas sekolah musiknya sangat bagus. Sayangnya dulu gue ga dibolehin sama bokap >_< Tapi waktu SMA gue mulai ikut2an band sama temen2 ataupun guru musik disekolah, bokap malah seneng, Terkadang bokap itu seseorang yg "labil" juga.

Masih didunia Seni, selain musik gue juga suka Photography. Entah darimana asalnya itu . Karna dari dulu gue suka aja edit foto. Dan akhirnya gue mendapatkan sebuah hadiah dari tante sebuah kamera. Dan mulailah gue melakukan hunting seperti fotografer pada umumnya. Semakin banyak permintaan, akhirnya gue jadiin bisnis deh hehehe :D Lumayan lah nambah uang jajan .
Gue juga sukaa banget sama dunia desain kok. Menurut gue SENI itu sesuatu yg sangatlah indah. Sesuatu yg benar2 dirasakan oleh hati. Seperti musik. Untuk menciptakan sebuah SENI , gue fikir harus bener2 pake hati yaa.

Buat elo yg emang bener2 mencintai apa itu SENI , saran gue itu tadi. Okey!

Goodbye ~ See you for next entry .

Sabtu, 01 Maret 2014

MIMPI




Aku mempunyai mimpiMimpiku yg ternyata adalah dirimuDirimu yg berhasil membuat hidupku penuh warnaPenuh semangat & bahagia

Tapi suatu ketika Kamu membuat keputusan yg tak ku dugaKamu lebih memilih pergi Tanpa kamu bisa menerima kekuranganku

Hampir setahun kita bersamaTapi kenyataannya kita sudah tidak bersamaKamu telah mengahancurkan mimpi kitaAku harap kamu sadar, bahwa hanya aku yg tulus mencintaimu sampai kapanpun. 

-Alifiyya Equivalen-